Donor Darah Indonesia Tionghoa
Donor Darah Indonesia Tionghoa
Dukungan diberikan dari PT. Saras Subur Abadi untuk acara donor darah yang di selenggarakan oleh Indonesia Tionghoa - Jakarta pada Sabtu, 21 Agustus 2021 di Petak 6 Glodok, Jakarta yang berupa pemberian souvenir dan hadiah kepada total 75 peserta dan Panitia yang hadir guna untuk turut memeriahkan serta mensukseskan acara.